Merek kami

Impact-Company-Logo-English Black-01-177x54

Selamat datang di Situs Web Schneider Electric

Selamat datang di situs web kami.

Nilai IIoT untuk Produsen

Mengapa berinvestasi di IIoT? IIoT merupaka penentu penting dalam transformasi digital bisnis. Baca lebih lanjut di e-book IDC ini.
Unduh e-book Buka di jendela baru

Memastikan kualitas udara dan baja

Dengan mengimplementasikan arsitektur EcoStruxure™ Plant, termasuk pengendali Modicon M580 yang terhubung dengan Ethernet, pabrik Dunkirk milik ArcelorMittal mengurangi tingkat debu di lokasi dan di kawasan ini.

Temukan EcoStruxure

Pelajari bagaimana bisnis Anda meraih sukses bersama EcoStruxure: Inovasi di Setiap Tingkatan.
Pelajari lebih lanjut

Tantangan

• Pabrik baja harus beroperasi selama 24/7, 365 hari setahun, memberikan tekanan yang sangat besar pada pabrik dan tingkat debu di lokasi. Setiap waktu pengoperasian berhenti akan menyebabkan efek knock-on. Ketika alirannya rusak, tungku memulai pendinginan dan butuh 1 hingga 2 hari untuk kembali ke suhu peleburan yang tepat.

• Kepatuhan terhadap undang-undang Eropa untuk mengurangi jumlah debu di atmosfer di lokasi, serta emisi di wilayah Dunkirk.

Solusi

Meningkatkan proses pembersihan untuk kualitas baja yang lebih baik, keandalan proses, dan kondisi kerja dengan EcoStruxure™ Plant

Aplikasi, Analitik & Layanan: Layanan modernisasi
Kontrol Edge: Sistem otomatisasi Modicon M580

• Kemitraan dan pengalaman selama 20 tahun di industri baja telah membantu Schneider Electric menyediakan solusi yang tepat di lingkungan yang tepat.

• Arsitektur EcoStruxure Plant memberikan konektivitas tingkat lanjut untuk mengendalikan keseluruhan proses dengan lebih baik, dari pabrik hingga kantor manajemen.

• Fitur CCoF (Konfigurasi Perubahan sambil Berjalan) Modicon M580 memungkinkan tim pemeliharaan dan teknis memodifikasi sistem kontrol otomatisasi tanpa menghentikan proses tersebut.

• Koneksi Ethernet membuat M580 lebih fleksibel, mudah dipasang, dan lebih mudah dikendalikan dari jarak jauh.

Hasil

• Pabrik Dunkirk ArcelorMittal telah mencapai fleksibilitas yang lebih besar dalam pengoperasian. Staf mereka kini dapat melakukan pemeliharaan dan membuat perubahan pada proses tanpa harus memperlambat atau menghentikan produksi.

• Dengan pembaruan real-time mengenai tingkat debu, kru pemeliharaan mendapatkan gambaran umum kondisi seluruh lokasi dan dapat dengan mudah memutuskan kapan dan di mana mereka harus mengintervensi. Akibatnya, kualitas baja tetap konstan dan kondisi kerja di lokasi mengalami perbaikan.

• Berkat solusi berkemampuan IoT dari Schneider Electric, pabrik baja Dunkirk telah memastikan keberlanjutan manufaktur dan meningkatkan produktivitasnya untuk menghasilkan baja yang kuat dan andal, 24 jam sehari, baik saat ini maupun pada masa mendatang.

Philippe Loridan, Maintenance Engineer, ArcelorMittal Dunkirk

Testimoni Pelanggan
"Saya rasa proyek masa depan kami juga akan mengandalkan Modicon M580."
Baca kisahnya

Temukan penawaran kami

Pelajari selengkapnya

Solusi untuk logam

Mesin Laba Pabrik EcoStruxure

Teks Alternatif Default

Simak lebih lanjut tentang solusi untuk pabrik baja

Teks Alternatif Default

Mendorong produktivitas dan meningkatkan kinerja Anda

Perlu bantuan?

Mulai di sini!

Temukan jawaban sekarang. Cari solusi sendiri, atau hubungi salah satu pakar kami.

Hubungi Dukungan

Hubungi tim layanan pelanggan kami untuk mendapatkan informasi lebih lanjut, bantuan teknis, penanganan keluhan, dan lainnya.

Tempat pembelian

Temukan distributor Schneider Electric terdekat di lokasi Anda dengan mudah.

 Buka di jendela baru

Jelajahi FAQ

Dapatkan jawaban yang Anda butuhkan dengan menelusuri Pertanyaan yang Sering Diajukan (FAQ) berdasarkan topik.

 Buka di jendela baru

Hubungi Bagian Penjualan

Silakan kirimkan pertanyaan terkait penjualan secara online dan pakar kami akan menghubungi Anda.

Chat

Ada pertanyaan atau butuh bantuan? Kami siap melayani Anda!